Pentingnya Asupan Zat Besi untuk Meningkatkan Hemoglobin Sebelum Donor
Sumber : KOMPAS.COM Dokter spesialis patologi klinik, Frany Charisma, mengungkapkan pentingnya peningkatan kadar hemoglobin (Hb) sebelum mendonorkan darah. Menurut Frany, salah satu cara yang dapat dilakukan adalah dengan meningkatkan konsumsi zat besi dan menjaga pola makan bergizi seimbang. Penggunaan sediaan tambahan, seperti asam folat maltofer, juga disarankan untuk mendukung proses ini. Hemoglobin adalah protein dalam
READ MORE