Health News

Pengeluaran Kesehatan Warga RI Salah Satu yang Terendah di ASEAN

Sumber : CNN INDONESIA Pengeluaran kesehatan per kapita di Indonesia menjadi salah satu yang terendah di Asia Tenggara. Hal itu merujuk database Bank Dunia.Pengeluaran untuk kesehatan (current health expenditure/ CHE) Indonesia terbaru (2021) US$160,64 atau sekitar Rp2,6 juta (asumsi kurs Rp16.189 per dolar AS) per kapita. Pengeluaran untuk kesehatan Indonesia berada di peringkat ke-7 di Asia Tenggara.

READ MORE
Health News

Pengeluaran Kesehatan Warga RI Salah Satu yang Terendah di ASEAN

Sumber : CNN INDONESIA Pengeluaran kesehatan per kapita di Indonesia menjadi salah satu yang terendah di Asia Tenggara. Hal itu merujuk database Bank Dunia.Pengeluaran untuk kesehatan (current health expenditure/ CHE) Indonesia terbaru (2021) US$160,64 atau sekitar Rp2,6 juta (asumsi kurs Rp16.189 per dolar AS) per kapita. Pengeluaran untuk kesehatan Indonesia berada di peringkat ke-7 di Asia Tenggara.

READ MORE
Health News

Minum Kopi di Waktu Ini Ternyata Sangat Baik Buat Kesehatan Jantung

Sumber : DETIKHEALTH Kopi mungkin menjadi bagian yang tak terpisahkan dari rutinitas bagi banyak orang di seluruh dunia, termasuk Indonesia. Selain memiliki aroma dan cita rasa yang khas, kopi sendiri diyakini dapat memberikan manfaat baik pada tubuh jika rutin dikonsumsi. Sebuah penelitian yang dipimpin oleh profesor dari Universitas Tulane Amerika Serikat, Dr Lu Qi mengungkapkan

READ MORE
Health News

Berbagai Penyakit Kulit yang Sering Terjadi di Indonesia

Sumber : ALODOKTER Berbagai macam faktor penyebab memang dapat memicu penyakit kulit, mulai dari suhu udara, kebersihan lingkungan dan juga kebersihan diri. Padatnya populasi masyarakat Indonesia terutama di kota besar, berikut dengan kondisi ekonomi dan kurangnya pengetahuan masyarakat akan pentingnya kesehatan dan kebersihan kulit, turut memengaruhi angka kejadian berbagai penyakit kulit yang sering terjadi di Indonesia.

READ MORE
Health News

Pemeriksaan Kesehatan Gratis bagi Pelajar Mulai Februari 2025

Sumber : TEMPO.CO Pelaksanaan pemeriksaan kesehatan gratis akan dilakukan di fasilitas kesehatan (faskes) tingkat pertama yaitu di puskesmas. Kementerian Kesehatan atau Kemenkes akan memulai rangkaian pemeriksaan kesehatan gratis (PKG) bagi masyarakat pada minggu kedua Februari 2025. Kepala Biro Komunikasi dan Pelayanan Publik Kemenkes Aji Muhawarman memastikan bahwa program unggulan Presiden Prabowo Subianto tersebut sudah siap untuk dilaksanakan. Untuk lokasi

READ MORE
Health News

Kasus Penyakit Pernapasan ‘Ngegas’ di China, RI Gimana? Kemenkes Bilang Gini

Sumber : DETIKHEALTH Belum lama ini sebuah video ramai di media sosial menunjukkan membludaknya antrean pasien pada rumah sakit besar China. Belakangan diketahui, pasien-pasien tersebut terpapar penyakit pernapasan termasuk influenza A dan human metapneumovirus (hMPV). Juru bicara Kementerian Kesehatan RI drg Widyawati, MKM, menyebut sejauh ini belum ditemukan wabah yang sama seperti di China. Mengutip

READ MORE
Health News

Pemenuhan Tenaga Kesehatan Indonesia untuk Pasar Global

Sumber : KEMKES Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Kesehatan Kemenkes dan Kementerian Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (P2MI) berkomitmen memperluas peluang tenaga kesehatan Indonesia di pasar internasional. Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin bersama Menteri P2MI, Abdul Kadir Karding, menggelar pertemuan strategis untuk mempermudah pengiriman tenaga kesehatan ke luar negeri, termasuk melalui penyelarasan regulasi dan penguatan pendidikan. Menteri

READ MORE
Health News

Polusi Udara Sebabkan Pasien Rawat Inap Terkait Kesehatan Mental Naik

SUMBER : KOMPAS Polusi udara telah lama menjadi perhatian utama dalam kesehatan fisik manusia. Namun, dampaknya terhadap kesehatan mental kini mulai mendapatkan perhatian lebih serius. enelitian menunjukkan bahwa paparan polusi udara tidak hanya memengaruhi paru-paru dan sistem kardiovaskular, tetapi juga dapat meningkatkan risiko gangguan kesehatan mental yang memicu peningkatan angka pasien rawat inap. Partikel kecil

READ MORE